Cara Mengkoneksikan 3 Router pada komputer client

Cisco Packet Tracer

Pada kali ini saya akan memncoba memberikan anda suatu Jaringan komputer dengan menggunakan tiga router dan tiga komputer . Dibawah ini ada langkah - langkah yang harus diperhatikan adalah :
  1. Pastikan anda memiliki sebuah aplikasi packet tracer yang terbaru
  2. Pastikan anda mengerti tentang sebuah jaringan komputer
  3. Pastikan anda mengetahui kelas-kelas IP Address
  4. Dahulukan Membuat gambar atau kerangkanya
  5. Siapkan 3 Router dan 3 Komputer pada sebuah aplikasi tersebut
Gambar disamping adalah persiapan awal atau kerangka awal untuk sebuah jaringan.
Tolong anda perhatikan masing- masing router dan jenis type nya... 
Gambar disamping tersebut adalah kerangka atau bagan pada sebuah jaringan. 
Langkah-langkah seperti gambar disamping adalah sebagai berikut :

* Siapkan kabel copper cross-over lalu tarik dari router0 kebawah, ke arah PC0 dengan
( gigabitethernet 0/0 - fastethernet 0 ).



Langkah selanjutnya adalah :

  1. Tarik kabel copper cross-over dari Router0 ke arah Router1
  2. Pilih gigabitethernet0/1 - gigabitethernet 0/1
  3. Tarik kabel copper cross-over dari Router1 ke arah Router2
  4. Pilih gigabitethernet0/2 - gigabitethernet 0/1
  5. Tarik kabel copper cross-over dari Router1 ke arah komputer1
  6. Pilih gigabitethernet0/0 - fastethernet 0
  7. Tarik kabel copper cross-over dari Router2 ke arah komputer2
  8. Pilih gigabitethernet0/0 - fastethernet 0
Pada tahap selanjutnya kita menuju koneksi untuk menghubungkan semua jaringan tersebut , yaitu dengan cara :

Perhatikan gambar disamping tersebut dengan memasukan IP Address pada komputer0 , beserta Default gateway.
Masukan IP Tersebut ke komputer anda, setelah itu ikuti langkah selanjutnya sebagai berikut :

*Masukan IP Address pada komputer 1 dan komputer 2 , beserta default gatewaynya.
* Masukan codingan didalam router0, lalu tekan enter sebannyak 2 kali .
Seteleh terkoneksi , anda bisa langsung ke bagian router0 lagi , untuk mengkoneksikan router1 , dengan cara

#router>enable
#router>configure terminal
#router(config)>int gig 0/1
#router(config)>ip addres
#router(config)>no shut

Demikian sekilas penjelasan dari saya, untuk lebih detailnya. Anda bisa masuk ke link ini..
( packet tracer 7.0 yahh )

https://drive.google.com/file/d/1fMY6oned9Fe6PtWwbl2TwYhmiMivUbJ0/view?usp=drivesdk

Mohon maaf kalau ada yang kurang jelas. Terima kasih


Komentar